1.3.d. Forum Komunikasi Modul 1.3
All sections
44
Jawaban belum terbaca.2626
Jawaban.
Forum komunikasi ini disediakan
sebagai sarana komunikasi antara fasilitator dan peserta selama mempelajari Modul
1.3 Visi Guru Penggerak Selamat berdiskusi! |
Visi Guru Penggerak adalah cita-cita ideal yang ingin dicapai
oleh para Guru Penggerak dalam menjalankan perannya dalam dunia pendidikan.
Visi ini menjadi landasan bagi mereka untuk mengambil langkah-langkah strategis
dan inspiratif dalam memimpin pembelajaran, menumbuhkan komunitas belajar,
meningkatkan kompetensi diri dan rekan sejawat, mendorong inovasi dan
perubahan, serta menjadi agen transformasi pendidikan.
Visi
Guru Penggerak berfokus pada 3 aspek utama yaitu murid (guru penggerak
menciptakan peserta didik yang berakhlak mulia, kreatif, mandiri), komunitas
belajar dan transformasi pendidikan
Komentar
Posting Komentar